MTK. 15 POIN
diketahui ruas garis AB panjangnya 15 cm. titik P terletak pada garis AB dengan perbandingan AP : PB = 3 : 2 Tentukan:
a. Skema Gambar
b. Panjang ruas garis AP
c. Panjang ruas garis PB
diketahui ruas garis AB panjangnya 15 cm. titik P terletak pada garis AB dengan perbandingan AP : PB = 3 : 2 Tentukan:
a. Skema Gambar
b. Panjang ruas garis AP
c. Panjang ruas garis PB
Materi : Perbandingan dan Skala
Bagian A
Gambar yang Terlampirkan
Bagian B
AP = 3/(2+3) × 15 cm
AP = ⅗ × 15 cm
AP = 3 × 3 cm
{ AP = 9 cm }
Bagian C
PB = 2/(2+3) × 15 cm
PB = ⅖ × 15 cm
PB = 2 × 3 cm
{ PB = 6 cm }
Semoga bisa membantu
[tex] \boxed{ \colorbox{lightblue}{ \sf{ \color{blue}{ By\:BlueBraxGeometry}}}} [/tex]